Strategi Pengadaan Barang dan Jasa di Desa dalam Mendukung Pengembangan Ekonomi Kreatif Lokal

Pengadaan barang dan jasa di desa merupakan proses yang dilakukan oleh pemerintah desa untuk memenuhi kebutuhan masyarakat desa. Proses pengadaan barang dan jasa di desa biasanya dilakukan melalui tahapan-tahapan yang telah ditetapkan oleh peraturan pemerintah. Pelaksanaan Pengadaan Barang Jasa di…